PENGELOLA GEDUNG PERKANTORAN PT MRI

Pengelola Gedung Perkantoran

PT Multi Radian Intertek adalah perusahaan yang bergerak dalam jasa pengelola gedung-gedung perkantoran dengan tenaga pekerja yang telah berpengalaman.

Bidang pelayanan :
1. Perawatan dan perbaikan AC.
2. Perawatan dan perbaikan meja kantor.
3. Perawatan dan perbaikan instalasi listrik gedung.
4. Perawatan dan perbaikan sipil (bangunan gedung).
5. Perawatan dan perbaikan plumbing.
6. Perawatan dan perbaikan pompa.
7. dll.

Kami PT MRI memiliki SDM yang berpengalaman minimal 2 tahun dalam mengelola gedung perkantoran sehingga dalam melakukan kegiatan perawatan dan perbaikan sudah memahami lingkup pekerjaan tersebut.

SDM yang kami siapkan telah dibekali pula oleh training dan bersertifikasi bidang pengelolaan gedung.

Pelayanan perawatan pengelolaan gedung adalah agar para pegawai perkantoran terasa nyaman dan tidak terganggu akibat dari kerusakan sarana pendukung gedung didalam nya untuk itu kami siap melayani perusahaan anda dengan menyediakan tenaga kerja yg terampil dibidang perawatan dan perbaikan gedung perkantoran.

Melayani dengan sepenuh hati adalah tugas kami
Kepuasan kenyamanan pelanggan adalah tujuan kami